Mohon tunggu...
Istifadatul Hasanah
Istifadatul Hasanah Mohon Tunggu... Wiraswasta - Berawal dari hal yang sederhana.

Ilmu itu liar sedangkan manusia sering lupa. Maka ikatlah ilmu dengan tulisan. ~IstifadatulHasanah.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Model-model Pondok Pesantren (Tipologi Pondok Pesantren)

8 Juni 2020   12:26 Diperbarui: 8 Juni 2020   12:48 356
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

A. Pondok Pesantren Salafiyah / Tradisional

Salafiyah merupakan sebutan pondok pesantren yang mengkaji kitab-kitab kuning. Pesantren salaf identik dengan pondok tradisional yang berbeda dengan modern dalam hal metode pengajaran dengan infrastrukturnya. Hubungan kiyai dengan santri cukup dekat secara emosional karena kiyai dalam pengajarannya terjun langsung kepada santrinya. Salafiyah memiliki santri yang banyak sehingga menganut sistem sorogan, etob sekaligus klasikal. 

Kurikulum pondok pesantren salaf terdiri dari :

Nahwu sarof, balagoh, tauhid, tafsir, hadist, mantiq, tasawuf, fiqih, dan usul fiqih. 

Pelaksanaan kurikulum berdasarkan kemudahan dan kompleks terhadap isi dalam kitab. 

B. Pondok Pesantren Halafiyah / Modern

Halafiyah merupakan pondok pesantren perkembangan dari pesantren salafiyah yang digariskan dengan kemajuan jaman perkembangan teknologi yang sangat pesat. Mendorong pesantren ini untuk mengikutinya dengan tujuan membebtuk santri yang mempunyai kemampuan intelektual yang berbasis Islam. Pesantren salafiyah tidak hanya berisi kitab-kitab kuning melainkan ada pengejaran ilmu umum. 

Kurikulum yang dibuat dalam pesantren modern ditunjukkan kepada santrinya agar selalu berkembang dan langsung dibuat oleh kyai dengan memperhatikan  dan mempertimbangkan perkembangan ilmu pengetahuan. 

C. Kategori Pondok Pesantren

Kategori pondok pesantren menurut Zar Musaridafir pondok pesantren menjadi 2 yaitu pesantren salafiyah dan halafiyah. 

Ada yang mengkategorikan dari sistem pondok pesantren yang dikembangkan terdiri dari 3 bagian diantaranya:

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun