Lihat ke Halaman Asli

Koneksi Antar Materi Modul 3.3

Diperbarui: 12 September 2024   06:31

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Tugas Koneksi Antar Materi Modul 3.3.a.8

Pengelolaan Program yang Berdampak Pada Murid

CGP. Angkatan 10

By: Zumaroh

Pengalaman pembelajaran yang baru saya peroleh 

Setelah berapa pada modul 3.3

Pada modul 3.3 yaitu pengelolaan program yang berdampak pada murid. Membuat saya semakin memahami apa yang harus saya terapkan dalam proses pembelajaran. Pengalaman belajar bareng bersama fasilitator, pendamping praktek dan CGP Lainnnya, juga belajar Mulai dari, saya banyak literasi, diskusi, berkolaborasi, sharing sama teman sejawat semakin menambah wawasan dan keilmuan dalam mewujudkan kepemimpinan murid (student agency) saya semakin tahu dan sadar bahwa tugas guru adalah membimbing dan menuntun murid agar mereka mampu memimpin proses belajarnya sendiri sehingga kegiatan pembelajaran dapat berjalan dengan baik. Pengelolaan program yang berdampak positif pada murid yang mengajak para guru untuk berefleksi dan melihat kembali perspektif atau cara pandang kita tentang program yang berdampak positif pada murid. Program-program sekolah, baik program intrakurikuler, kokurikuler, atau ekstra kurikuler dapat mendorong kepemimpinan murid (student agency).

 Kepemimpinan murid dalam program sekolah tidak hanya murid belajar menjadi individu yang lebih bertanggung jawab, berdaya, dan kontributif tetapi juga memiliki pengalaman dan kebermaknaan diperoleh dari proses belajar selama mengikuti program-program sekolah. Hal ini akan memberikan bekal murid menjadi seorang pembelajar sepanjang hayat berdampak positif dari proses belajar yang dmulai dan tentunya akan dapat terus dirasakan oleh murid di sepanjang hidupnya.

Perasaan saya setelah mempelajari modul ini saya merasa bersyukur karena mendapat kesempatan yang sangat luar biasa sehingga banyak pelajaran yang dapat saya ambil membuka pengalaman dan wawasan yang baru untuk melakukan aktivitas pembelajaran di sekolah untuk mewujudkan kepemimpinanan pembelajaran. Saya juga merasa tertantang untuk membuat program dengan memanfaatkan potensi atau aset yang ada di sekolah dengan baik salah satu upaya untuk mewujudkan kepemimpinan pembelajaran.

Hal baik yang saya lakukan.

Setelah mengikuti kegiatan PGP tentunya pemahaman dan pengalaman semakin meningkat. Terkait dengan filosofi pendidikan dan Paradigama pembelajaran juga berubah. Sebagai pemimpin pembelajaran saya selalu mencoba mengimplentasikan praktek baik, budaya positif, menumbuhkembangkan kepemimpinan murid sehingga terwujudnya student agency. Walaupun belum maksimal. Pada setiap membelajaran saya mencoba dengan memberikan kesempatan kepada peserta didik, kelas yang bagaiamana yang mereka inginkan. Pembelajaran model apa yang mereka sukai, membuat kesepakatan kelas hal apa saja yang membuat mereka termotivasi. Menjadi Pendengar bagi murid dan juga membangun relasi kemitraaan Murid. Sehingga membuat murid mulai berubah dalam mempetanggunjawabkan kegiatannya sendiri. Dan saya berusaha menjadi fasilitator yang baik bagi mereka walaupun untuk saat saat ini masih belum maksimal.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline