Lihat ke Halaman Asli

Zeystin NurAprilia

mahasiswa PGMI'22 UIN JAKARTA

Peran Bahasa Baku di Era Modern

Diperbarui: 30 Maret 2023   10:49

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

halo sobat kompasiana!!!!!!

bahasa baku adalah bahasa indonesia yang biasa dipakai oleh orang orang yang terdidik, serta menjadi tolak ukur untuk penggunaan bahasa yang benar. adapun juga menurut Aminah  dkk,2020 bahasa baku adalah ciri khas bahasa standar yang dapat dipandang dari kemmapuanya pada mengungkapakan proses pemikiran yang rumit di berbagai bidang kehidupan dan ilmu pengetahuan.

karakteristik kata baku sendiri yaitu: 

1. digunakan dalam situasi resmi

2. menggunakan ketentuaan pedoman umum ejaan bahasa indonesia

3. memenuhi fungsi gramatikal,lafal,ejaan dan objek predikat subjek secara eksplisit

kata baku memiliki fungsi :

pemersatu

pemeberi ke khasan

pemberi kewibawaan

sebagai kerangka acuan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline