Lihat ke Halaman Asli

Catatan Pinggir Ekonomi Indonesia dari Masyarakat Pinggiran

Diperbarui: 18 Juli 2019   15:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Paciran: Produksi Masyarakat Lokal Bernuansa Global/dokpri

Kang Turhamun: Pelaku Home Industry Mandiri

Saya mengenal Kang Tur, Turhamun melakui Gus Hamdan. Di tengah survey tentang pesantren Muhammadiyah, saya diajak oleh Gus Hamdan untuk beristirahat di runah produksi gula merah siwalan. Menarik perhatian saya bahwa hanya  dengan teknologi sangat sederhana, produksi gula merah siwalan, bisa bertahan hingga kini. 

"Local Wisdom terbukti mampu menyelesaikan masalah kemiskinan keluarga."

dokpri

Lokasi Rumah Produksi

Posisi Rumah Produksi Kang Tur dalam Peta Karangasem, Paciran/dokpri

Tidak sulit untuk mencapai lokasi rumah produksi Kang Tur. Dua jalan masuk yang berada dipinggir Jalan Raya Nasional, wilayah Paciran tersebut mudah untuk diakses. 

Dua jalan kecil menuju Rumah Produksi Kang Tur./dokpri

Jalan kecil yang cukup dilewati oleh kendaraan beroda dua atau berjalan kaki, terlihat masih alami. Beberapa pohon yang rambat yang menutupi jalan kecil itu, terkesan dibiarkan dan membuat jalan itu terlihat rimbun, di kanan dan kiri jalan kecil itu.

Gus Hamdan nampak sangat lihai melwati jalan berkerikil itu. Tampaknya dia sudah berkali-kali datang ke rumah produkai Kang Tur. Sekitar 150 meter, jalan kecil belok kanan.

Rerimbunan Pohon Siwalan Di Depan Rumah Produksi Kang Tur/dokpri

Baru saja belok kanan, dua gubuk terlihat berada di antara beberapa pohon tinggi. Mulanya saya tidak tahu kalau itu pohon siwalan, yang saya lihat pohon itu seperti kelapa, hanya beda di beberapa bagiannya saja.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline