Lihat ke Halaman Asli

Muhammad Zainur Rozikin

Mahasiswa Ilmu Komunikasi UIN Sunan Kalijaga 23107030109

Teenager Tips: Cara Cepat Menghafal yang Mudah Dilakukan

Diperbarui: 16 Juni 2024   15:19

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

ilustrator.canva

Cara cepatnya menghafal yang sangat berguna bagi kalian yang ingin meningkatkan kemampuan dalam mengingat sesuatu. Sebenarnya, cara cepat menghafal ini sangat sederhana. Namun, dampaknya akan sangat baik untuk kemampuan berpikir kalian.


1. Mengulang-ulang informasi

Sebenarnya, cara cepat menghafal yang satu ini mungkin akan dianggap klise bagi beberapa orang. Namun nyatanya, mengulang-ulang informasi atau pelajaran untuk menghadapi ujian di sekolah maupun di kantor, adalah cara cepat menghafal yang efektif. Tidak hanya itu, mengulang-ulang informasi juga bisa meningkatkan kemampuan ingatan jangka pendek.

2 Menuliskan informasi

Cara cepat menghafal yang kedua adalah menuliskan ulang yang Anda harus hafalkan. Misalnya, Anda harus mempresentasikan pencapaian kepada atasan. Tuliskan saja dulu pencapaian-pencapaian Anda di kertas. Dengan menuliskan kembali informasi yang ingin dihafal, ingatan akan semakin terasah,

3. Lupakan "sistem kebut semalam"

Sistem kebut semalam adalah cara cepat menghafal yang kuno dan tidak efektif. Jika Anda masih punya waktu, hindarilah sistem kebut semalam ini. Sebab, menghafal sesuatu dalam jangka waktu yang panjang, dipercaya lebih efektif.

4 Meditasi

Setelah Anda melakukan beberapa cara menghafal di atas, cobalah meditasi. Dalam sebuah riset, meditasi terbukti bisa meningkatkan fungsi otak untuk mengingat dalam jangka pendek maupun panjang.
Hasil penelitian itu juga memperlihatkan gambar otak dari para responden. Mereka yang lebih sering bermeditasi, memiliki otak yang lebih sehat, sehingga untuk menghafal sesuatu pun jadi lebih mahir.

5. Mendapatkan tidur yang berkualitas

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline