Lihat ke Halaman Asli

Zainal Abidin

Uin Sunan Kalijaga Yogyakarta

Pendakian Rimba di Tubuhku

Diperbarui: 30 September 2024   14:08

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Renunganku semakin rapuh melintas pada pikiranku sendiri

Ingin rasanya kembali

Begitu susah mengingat jalan pulang yang banyak pohon 

dan rimba kesesatan.

Pikiranku haus bagai binatang buas,liar memamah daging segar...

Dalam diri berteriak : tolong...tolong...tolong...

Duh! Gusti...

Aku ingin seperti dulu yang tidak melulu begini...

Berdiri dengan satu kaki sulit melangkahkan kaki.

Terluka... 

Remuk...

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline