Lihat ke Halaman Asli

Percakapan Sebelum Hujan

Diperbarui: 30 April 2017   11:21

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

sajak 1

Percakapan Sebelum Hujan

Aku ingin menyentuh kembali pintu

Bangku kayu atau meja di sudut ruang itu

Dengan tatapan mata atau usapan telapak tangan

Ruangan yang kini telah lengang mungkin juga using

Tapi kau tahu kenangan tak akan pernah usang

Apalagi benar-benar hilang

Ada yang dengan sangat baik dan tak terduga

Mengabadikannya dengan catatan

Yang nyaris sempurna: tanpa kita menyadarinya

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline