Lihat ke Halaman Asli

Daily News

responden

Peringati Harkitnas Ke-116 Lapas Arga Makmur Gelar Upacara Bendera

Diperbarui: 20 Mei 2024   11:51

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humas

Arga Makmur, Lapas Arga Makmur gelar upacara bendera dalam rangka peringatan Hari Kebangkitan Nasional Ke - 116 di lapangan upacara , Senin(20/05).  

Upacara tersebut di pimpin langsung oleh Kalapas Arga Makmur, Irwan serta diikuti seluruh ASN Lapas Arga Makmur. 

Saat pimpin upacara tersebut, Kalapas Arga Makmur membacakan amanat Menteri Komunikasi dan Informatika RI "Kebangkitan Kedua tahun ini merupakan moment terpenting bagi kita, untuk menatap masa depan lebih optimis, sebagai modal dasar menuju Indonesia Emas 2025"

Peringatan Hari Kebangkitan Nasional tahun ini mengusung tema "Kebangkitan Kedua menuju Indonesia Emas"

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline