Lihat ke Halaman Asli

Yuni Tri Darmayanti

Mahasiswa IAILM, Fakultas Dakwah, Prodi Ilmu Tasawuf

Resensi Buku "Hidup Itu Harus Pandai Ngegas dan Ngerem" karya Cak Nun

Diperbarui: 14 Desember 2022   23:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

A. Latar Belakang

1. Fakta tentang pengarang

Penulis: Emha Ainun Nadjib (Cak Nun)

Emha Ainun Najib, kerap disapa Cak Nun. Nama tersebut seolah-olah sudah tidak asing lagi bagi sebagian orang. Sosok Intelektual Islam Indonesia yang juga kerap dikenal sebagai seniman, budayawan, penyair, sastrawan. Tidak hanya itu, beliau tidak jarang menyampaikan gagasan-gagasannya dalam bentuk puisi, essai, cerpen dan lainlain dalam berbagai jenis media, salah satunya buku.

Oleh karena itu, Cak Nun juga dikenal sebagai penulis karena berbagai karya tulisnya yang berisikan nasihat-nasihat arif, berbagai pesan yang disampaikan dalam bahasa yang hangat dan mudah dipahami. Salah satunya buku yang akan saya ulas ini, yaitu Hidup Itu Harus Pintar Ngegas & Ngerem.

2. Deskripsi buku secara fisik

Judul Buku: Hidup Itu Harus Pintar Ngegas dan Ngerem

Ukuran: 14cm x 21cm

Tebal Halaman: 230 Halaman

Penerbit: Noura Books

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline