Lihat ke Halaman Asli

Meningkatkan Keterampilan Speaking Peserta Didik Melalui Model Problem Based Learning Dan Metode Role Playing

Diperbarui: 18 Desember 2023   22:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

MENINGKATKAN KETERAMPILAN SPEAKING PESERTA DIDIK PADA MATERI OFFERING SERVICES OR HELPS DENGAN MENERAPKAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING DAN METODE ROLE PLAYING DI KELAS XII OTOMATISASI DAN TATA KELOLA PERKANTORAN SMK S BUDI LUHUR KABUPATEN TEBO TAHUN PELAJARAN 2023-2024

 

PENULIS

YUNITA SARI, S.S

NIM : A2G323013

Email : yunitasari361@guru.smk.belajar.id 

1. PENDAHULUAN

 

Keterampilan berbicara Bahasa Inggris harus dilatih setiap hari agar peserta didik terbiasa menggunakannya di dunia nyata. Kondisi seperti ini sulit diterapkan di Kelas XII OTKP SMKS Budi Luhur Kabupaten Tebo, dikarenakan rendahnya keterampilan Speaking peserta didik dalam praktik dialog. Hal ini disebabkan oleh, guru belum maksimal dalam menerapkan model dan metode pembelajaran inovatif serta media pembelajaran yang digunakan belum berbasis AI, AR, dan VR. Peserta didik masih rendah dalam penguasaan vocabulary dan merasa tidak percaya diri. Berdasarkan permasalahan di atas, penulis yang berperan sebagai guru mendesain pembelajaran inovatif untuk meningkatkan keterampilan speaking peserta didik pada materi offering services or helps dengan menerapkan Model Problem Based Learning dan Metode Role Playing.

2. PEMBAHASAN

 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline