Lihat ke Halaman Asli

Yulis Setyanngsih

Pustakawan/Guru Bahasa Inggris SD Negeri 1 Karangharjo/Tutor di PKBM LMC , Tegalharjo Kec. Glenmore Kab.Banyuwangi, Jawa Timur

Belajar Mengetahui tentang Teknik Promosi Buku

Diperbarui: 18 Maret 2023   10:50

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

DokPri. KBMN,2023

KBMN Batch 28, resume pertemuan ke-28 ( Senin, 13 Maret 2023 )

Judul                   : Belajar Mengetahui Tentang Teknik Promosi Buku

Narasumber    : Akbar ZAinudin, MM.,MNE.

Moderator        : Sim Chung Wei, S.P.

Tema                   : Teknik Promosi Buku

Assalamualaikum . . .

Pada pertemuan yang hampir di penghujung resume KBMN kali ini, banyak hal yang sudah saya pelajari, namun banyak hal juga yang perlu terus saya evaluasi sendiri. Hal ini terkait dengan bagaimana saya harus bisa membagi waktu yang ada, antara kerja, melath, tanggung jawab disana-sini, sebagi ibu rumah tangga, sebagai anak kepada orang tua dirumah dan sebagainya. Akan tetapi hal ini tidak menyurutkan semangat saya untuk terus mencoba mengejar ketertinggalan saya pada setiap pertemuan satu ke pertemuan selanjutnya.

Hingga pada akhirnya , saat ini memasuki pertemuan ke-28 hampir dipenghujung kegiatan yang mana harus membuat dan menyelesaikan tiga puluh resume hingga tuntas. Walau dengan kepasrahan seiring juga dengan semangat tertatih mengejar impian menjadi penulis sejati, meskipun mata terasa sepat, muka terantuk menahan kantuk, memaksakan untuk bisa terus mengikuti jalannya kegiatan KBMN ini.

Dikesempatan pertemuan KBMN ke-28 ini , Om Jay kembali memberikan banyak motivasi dan gambaran tentang materi malam ini. Menurut Om Jay, belajar memasarkan buku dari Pak Akbar Zainudin, dan akan menjadi Narasumber. Menurut beliau Strategi Pemasaran Buku terdiri dari empat hal, yaitu Product ( Strategi Produk ), Price (strategi Harga), Place of Distribution (Distribusi), dan Promotion ( Promodi).

Saran Om Jay, salah satu strategi untuk mempromosikan buku adalah dengan menjualnya di marketplace secara online, dengan begitu kita hanya duduk menunggu dan buku yang kita jual akan tersebar keseluruh penjuru negeri.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline