Lihat ke Halaman Asli

Yuliana kusmuliyanti

Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Mataram

Pergulatan Pikiran, Vygotsky vs Piaget dalam Memahami Dunia Anak

Diperbarui: 15 Oktober 2024   23:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

- Perbandingan mendalam teori Vygotsky Dan piaget dalam memahami dunia anak mari kita bandingkan teori Vygotsky dan Piaget  lebih detail.

     Teori Vygotsky dan Teori Piaget Piaget
individu melalui interaksi dengan lingkungan fisik.


*Peran sosial

Meskipun sangat penting bahwa pembelajaran terjadi dalam konteks sosial, namun lebih bersifat pribadi dan Anak-anak membangun pengetahuannya sendiri.


Bahasa

      Alat terpenting perkembangan kognitif, membentuk pikiran Alat untuk berbagi ide yang lahir di kepala.

 *Perkembangan 

       Terjadi di zona perkembangan proksimal (ZPD) dengan bantuan orang lain.Hal ini terjadi melalui tahap-tahap universal dari sifat biologis.

*Pembelajaran

Belajar Secara kolaboratif, di bawah bimbingan orang-orang yang  berpengalaman Melalui eksplorasi aktif dan penemuan diri

  - Perbedaan antara pandangan Vygotsky dan Piaget tentang peran masyarakat dalam perkembangan kognitif

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline