Lihat ke Halaman Asli

Yuliyanti

TERVERIFIKASI

Yuli adja

Ingat Keselamatan Berkendara di Jalan Tol, Berikut Cara Aman bagi Pemula

Diperbarui: 14 November 2021   23:07

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi gambarhttps://amp.kompas.com/otomotif/read/2020/09/10/081200215/tips-mengemudi-aman-di-jalan-tol-patuhi-batas-kecepatan

Kecelakaan yang menewaskan selebritas Vanessa Angel beserta suaminya Febri Ardiansyah(Bibi) di jalur tol Jombang-Mojokerto, kamis (4/11/2021) membuat saya miris.

Bicara soal berkendara di jalan tol, mengingatkan pengalaman pribadi beberapa tahun sebelum pandemi.

Kala itu, adik ipar menerima kabar bahwa kakak perempuannya meninggal karena penyakit kanker. Seluruh keluarga berduka, terlebih adik.

Hari itu juga, ia beserta istri, kedua anaknya, serta ibu berangkat. Terlebih dahulu mampir ke rumah,
karena keikutsertaan saya ke Kabupaten Semarang  Jawa Tengah.

Guna menyingkat waktu, kami sempat diskusi untuk menentukan jalan yang akan di lewati.

Pilihan jatuh pada jalan tol Solo-Semarang. Sebab, bisa ditempuh sekitar 1-1,5 jam. Sebelum ada tol butuh waktu 3 hingga 4 jam kondisi normal.

Jalan Tol, sesuai fungsinya dirancang sebagai jalan bebas hambatan. Meski demikian, bukan berarti pengguna tol bebas memacu kendaraan sesuka hatinya.

Ada aturan yang harus dipatuhi apalagi bagi pengguna baru(pemula).

Nah, ipar saya bukanlah pengendara pemula, beliau tiap hari selalu berkendara di dalam maupun luar kota. Sehingga saat lewat tol, sudah terbiasa.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline