Lihat ke Halaman Asli

Yuki Resmisari

Pelajar SMAN 1 PADALARANG

Aromanya Kurang Sedap, Manfaatnya Juara

Diperbarui: 2 Februari 2020   11:03

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Petai biasa kita sebut dengan kata Pete, siapa sih yang gak kenal sama makanan yang satu ini? Yang mempunyai aroma yang kurang sedap, karna aromanya ini banyak yang tidak menyukai petai.

Belum ada sumber yang jelas tentang asal usul pohon petai, tapi peneliti menemukan bahwa ada satu spesies pohon petai yaitu Parkia Speciosa yang berasal dari daerah Nusantara. Karna bisa kita lihat, pohon petai banyak tumbuh di daerah Indonesia bagian Barat.

Kita semua tahu bahwa aroma petai sangat tidak sedap. Eitss tapi jangan salah loh meskipun aromanya kurang sedap, petai memiliki banyak manfaat. Penasarankan apa aja manfaatnya? Yuk langsung baca aja manfaat petai bagi kesehatan tubuh

1. Mengatasi Luka pada Lambung.
    Petai mampu menetralkan asam lambung, petai juga dapat mengurangi iritasi dengan melapisi permukaan didalam lambung kita.

2. Menurunkan Kadar Gula Darah
     Mengapa Petai bisa menurunkan kadar gula darah? Karena kandungan Beta sitosterol dan stigmasterol.

3. Petai dapat mengatasi rasa gatal
    Kali ini kita menggunakan kulit petai untuk mengatasirasa gatal dan bengkak yang diakibatkan oleh gigitan serangga.

4. Petai mampu menjaga sistem saraf
   Kandungan vitamin B yang besar, dapat menenangkan sistem saraf kita.

5. Mengatasi sembelit
Mengapa Petai mampu mengatas sembelit? Karena kandungan serat dalam petai sangat tinggi, jadi memudahkan kita untuk buang air besar.

Masih banyak lagi loh manfaat dari petai, pasti setelah kita lihat manfaatnya kita jadi tertarik untuk mengolahnya bukan? Yuk mulai dari sekarang kita mencoba mengolah dan memakan petai. Petai banyak manfaatnya bagi tubuh kita, meskipun aromanya kurang sedap tapi manfaatnya luar biasa sangat banyak.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline