Lihat ke Halaman Asli

Rizal De Loesie

Seorang Lelaki Penyuka Senja

Ah, Puisi

Diperbarui: 4 Januari 2022   21:07

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

pixabay.com

Ah, Puisi

Pada tetes embun pagi buta, kuasuh segenap resah di bulir masa

Ketika fajar melukis cahaya pelan-pelan meyusupkan asa

Pagi akan dilahirkan untuk kesekian kali,

Sedangkan diri hanyalah butiran debu penuh noda

Tak piawai mengiring irama semesta yan harusnya se irama

Entah detak waktu  harus kutikam dalam-dalam

Agar masa menyiasati hati, dan harapan sebening matamu

Yang kuselami dalam-dalam,

Menggenangkan segala wujud semesta  menjadi candu

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline