Jangan Bersedih Belum Tercapai Cita-cita
Bersedihlah ketika terulang buat dosa dan kesalahan
Belum tercapai cita-cita tidak akan dipersoalkan
Tapi kalau terbuat dosa dan kesalahan akan diminta pertanggung jawaban
Tak apa target pencapaian tahun-tahun sebelumnya belum tercapai semuanya
Yang terpenting adalah progres hariannya yang kita lakukan
Seperti jodoh yang belum kita dapatkan,
Selagi belum dapat masih bisa terus dan tetap kita perjuangkan
Tapi sadarilah semua itu suatu perjuangan,
Tidak semua perjuangan mendapatkan kemenangan ...