Lihat ke Halaman Asli

Belanda-AS 3-1 Argentina-Australia 2-1, Apa yang Hilang di Qatar?

Diperbarui: 4 Desember 2022   08:03

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tidak akan ada pemandangan seperti itu di Piala Dunia di Qatar. FIFA mengkonfirmasi larangan bir © Gambar Imago via stern 

Siapa yang akan memenangkan Piala Dunia, masih teka teki dan prediksi.

Tetapi  jelas tim favorit dijagokan adalah Prancis, Inggris,  Spanyol, Brasil, dan Argentina serta tim Asia Jepang dan Korea Selatan.

Brasil disebut sebagai penantang dan unggulan utama  juara Piala Dunia. Di semi final diprediksi akan bertemu Argentina vs Brazil dan Prancis-Portugal.

Brazil dan Prancis akan Final dan kans Brazil lebih tinggi yaitu 66 persen dibandingkan Prancis 34 persen.

Itu prediksi Gracenote, dengan berbagai macam simulasi. Namun  bola itu bundar. Prediksi awal ke 16 besar Gracenote terpaksa mengkoreksinya dengan memasukan Jepang, Senegal dan Korea Selatan di 16 besar yang sebelumnya tidak diduga. 


Jadi jadwal pertandingan 1/8 besar hari ini adalah

Tanggal 03 Desember Belanda vs Amerika Serikat dan Argentina  vs Australia.


Hasilnya Belanda - Amerika Serikat 3-1 dan Argentina - Australia 2-1

Pemenang ini atau Argentina dan Belanda akan bertemu dibabak selanjutnya tanggal 09 Desember 2022. Makin seru saja peluang Argentina ke Final. Bukan tidak mungkin Belanda memupus harapan itu.

Babak Selanjutnya, 


4 Desember Prancis vs  Polandia.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline