Lihat ke Halaman Asli

suryo hadi kusumo

Penulis dan pejuang seni.

Riders On The Storm

Diperbarui: 21 Februari 2024   22:55

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Hantu Indian 

Hantu Indian

Kepalaku berputar-putar hebat kala menyaksikan mimpi itu

Aku melihat hantu Indian membantu Zeus mempertahankan olimpus dari amuk Taifun

Monster berkepala sepuluh itu menghembuskan apinya untuk mengusir para dewa

Aku tak tahan lagi

Lalu kubangun dari tidur nyenyakku

Aku tulis puisi itu

Aku mengingatnya

Merasakannya

Menyaksikannya

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline