Lihat ke Halaman Asli

Yolanda Putri Pratiwi

Pelajar/Mahasiswa

Review Sub Bab Buku Agama Agenda Demokrasi dan Perubahan Sosial

Diperbarui: 10 Oktober 2023   12:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Judul Buku: AGAMA AGENDA DEMOKRASI DAN PERUBAHAN SOSIAL

Penulis: Muhammad Julijanto, S.Ag., M.Ag.

Tahun Terbit: 2015

Tempat Terbit: CV BUDI UTAMA

Sub Bab: Spiritualitas yang Mencerahkan

Halaman: 9-14

Reviewer: Yolanda Putri Pratiwi (HES/ UIN SURAKARTA)

Yuridis Empiris

John Naisbit pernah meramalkan bahwa gejala yang muncul adalah menguatnya spiritualitas. Hal ini muncul karena masyarakat mencapai kemajuan dalam bidang ekonomi maupun teknologi, hal ini membuat tekanan psikologi bagi masyarakat.

Aspek spiritualitas menjadi pelarian bagi masyarakat yang stress akibat dari tekanan psikologi tersebut. Spiritualitas yang dimaksud belum tentu agama, namun bisa apa saja yang bisa menentramkan diri.

Munculnya berbagai layanan penguat rohani seperti majelis taklim, dzikir akbar, kelompok aliran agama menjadi bukti dari spiritualitas yang dapat memenuhi kebutuhan rohani manusia. Permasalahan lain yang muncul dari layanan penguat rohani yaitu adanya ritual baku yang menyimpang dari ajaran pokok suatu agama.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline