Lihat ke Halaman Asli

Yogi Pebriansyah

Vloger dan Bloger Amatir

Filosofi Singkat tentang Es Kopi Susu dan Es Gula Aren

Diperbarui: 16 Oktober 2024   13:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

Filosofi singkat "Es Kopi Susu dengan Es Susu Gula Aren".
Es Kopi Susu dengan takaran Kopi dan Susu yang Pas, mengakibatkan rasa gurih yang nikmat ketika di seruput. maksudnya lihatlah selalu permasalahan hidup ini dari dua sudut pandang yang berbeda, sama seperti meramu kopi dan susu. Belajar dari pengalaman masa lalu akan membuat dirimu   menjadi peran versi terbaik dalam kehidupanmu.

 Begitu juga, Es Susu Gula Aren. Dengan Takaran yang seimbang, Tidak akan membuat gelasmu tampak hitam dan kusam, malah membuat tampak indah dan seimbang. maksudnya Tidak ada yang perlu kamu sesali  sehingga membuat tidurmu tidak nyenyak di malam hari. Semua itu hanyalah ujian agar kita bisa menjadi manusia seutuhnya dalam menjalani hidup lebih baik lagi. 

Sedangkan Es batu dengan segala kesegaranya akan membuat kita berpikir dan menyadarkan diri bahwa kita harus berpikir jernih dalam segala waktu dan kondisi. Jadilah dirimu sendiri dan dengarkan kata hati "Keep spirit and be you self"...

#filosofi #eskopisusu #esgulaaren #jembatan12 #jembatanduabelas #bukitdealovapangkalpinang #reels

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline