Lihat ke Halaman Asli

Yoga Prasetya

Penjelajah

Gementee, Loge, Klojen Leddok

Diperbarui: 4 Desember 2023   09:58

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Gementee, Loge, Klojen Leddok

Kota Malang, kotaku yang jadi gementee. Hunian asing Belanda bernama benteng. Bumiputera dipisahkan oleh tembok

Loge yang dulu dikenal, beralih menjadi rumah sakit militer. Sekarang, aku mengenalnya sebagai RSUD Saiful Anwar.

Kota Malang, kotaku yang jadi Klojen Leddok. Tempat strategis bagi Belanda untuk mencicipi keindahan Nusantara. Kini tinggallah sejarah.

Puisi Yoga Prasetya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline