Lihat ke Halaman Asli

Yoga Prasetya

Penjelajah

Teknik Presentasi Karya Ilmiah Remaja yang Sederhana

Diperbarui: 4 Februari 2023   13:52

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Teknik Presentasi Karya Ilmiah Remaja yang Sederhana

Karya ilmiah setidaknya memiliki tiga bagian, yakni pendahuluan (tujuan, alasan, dan manfaat), pembahasan (kajian teori, metode penelitian, dan hasil penelitian), penutup (simpulan dan saran).

Teknik presentasi secara sederhana
1. Penyaji (orang yang presentasi) menyiapkan makalah/laporan/hasil penelitian
2. Penyaji menguasai materi penelitian
3. Presentasi dipandu oleh moderator (moderator memimpin jalannya presentasi, menentukan waktu, dan mengarahkan alur presentasi)
4. Dalam presentasi diharapkan ada notulis (orang yang membuat catatan proses presentasi) agar lebih efektif.
5. Peserta mengajukan pertanyaan setelah presentasi selesai.
6. Penyaji memberikan jawaban dan tanggapan terhadap pertanyaan peserta.
7. Moderator memberikan kesempatan kepada guru untuk memberikan penguatan.
8. Moderator merefleksi proses presentasi dan kemudian menutup kegiatan presentasi.

Artikel Yoga Prasetya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline