Lihat ke Halaman Asli

YM Chanel

Guru Kampung

Mengenang Sengsara-Mu

Diperbarui: 1 Maret 2023   10:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Di kehenigan malam

Ia sendirian

Menggigil dalam ketakutan yang manusiawi

Betapa beban di pundak-Nya sungguh berat ia tanggung sendiri

Kemanakah mereka yang selalu bersamanya ?

Hanya untuk berjaga-jaga saja  tak bisa ?

Kemankah kita yang menghadirkan penderitaan ini?

Kita malah lari dari kenyataan disaat Ia di kepung penderitaan

 

Mengenang sengsara-Mu, aku kirimkan kata maaf

Kalau aku tidak berbuat banyak untuk menolong-Mu

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline