Lihat ke Halaman Asli

Yessica Pratama Naibaho

Berkarya, Bertanggung jawab

Pendidikan sebagai Suatu Sistem

Diperbarui: 1 Desember 2021   14:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Seperti yang kita ketahui bahwasannya pendidikan adalah hal yang sangat di perlukan oleh semua orang. Karena pendidikan menjadi suatu langkah untuk mencapai tujuan yang di inginkan. sehingga pendidikan sebagai suatu sistem memiliki komponen yaitu adanya tujuan  pendidikan tersebut, pendidiknya, peserta didik, materi atau isi pendidikan, metode atau media yang digunakan, serta lingkungan pembelajaran. 

1. Pengertian Sistem

Pengertian dari sistem tidak terlepas dari asal bahasanya, yaitu yang berasal dari bahaasa Yunani "Systema" yang artinya keseluruhan dari bagian yang terorganisasi untuk membentuk suatu yang lebih kompleks. Sistem daam arti yang lebih luas ialah serangkaian koomponen atau bagian yang saling terikat dan memiliki fungsi untuk mencapai suatu tujuan yang sudah ditetapkan pada awalnya. 

Terdapat pengertian sistem yang dikemukakan oleh beberapa tokoh, yaitu :

- Suhardjo

Beliau menyatakan bahwasanya sistem merupakan kesatuan fungsional dari unsur-unsur yang ada dalam mencapai tujuan.

- Zahara Idris

Menyatakan bahwa sistem adalah kumpulan dari komponen-komponen atau elemen-elemen yang mempuunyai hubungan fungsional dan teratur dan saling membantu untuk mencapai hasil atau tujuan. 

2. Pendidikan Sebagai Suatu Sistem 

Pendidikan adalah usaha membantu manusia untuk menumbuhkan dan mengembangkan kemampuan yang dimiliki seseorang. untuk memperoleh pendidikan yang baik itu, maka diperlukan pendekatan sistem untuk mendukungnya. Sistem yang digunakan akan saliing berhubungan untuk mencapai tujuan dan kesatuan yang terpadu. Dalam pendidikan dibutuhkan komponen yang mendukung, misalnya gedung sekolah, materi atau kurikulum, media pembelajaran, lingkungan dan lain sebagainya. Sehingga dari proses pendidikan yang dilaksanakan akan menghasilkan orang-orang cerdas untu mengembangkan bangsa melalui ilmu pengetahuan yang diperolehnya dengan baik. 

3. Komponen Pendidikan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline