Lihat ke Halaman Asli

yanti ningrum

freelancer

Pengertian 5 Digit Harga Forex

Diperbarui: 24 Mei 2019   20:19

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber : http://www.gainscope.online/fx/platform-trading/download/ 

Sejarah Singkat

Dulu saat perputaran uang di market forex belum banyak, harga forex masih menggunakan 3 digit harga, namun setelah perputaran uang di pasar forex meningkat hingga lebih dari $1 Triliun per harinya, maka digit harga pada forex bertambah satu yaitu menjadi 4 digit harga. 

Kemudian sekarang ini perputaran uang di pasar forex lebih meningkat lagi hingga sekitar $4 Triliun per harinya sehingga digit harga menjadi bertambah 1 untuk mengakomodasi nilai harga di pasar yang semakin besar yaitu menjadi 5 digit harga. Apabila dimasa depan transaksi meningkat kembali dan 5 digit harga sudah tidak dapat mengakomodasi nilai harga, maka digit harga akan meningkat menjadi 6 digit harga.

Perbedaan 4 Digit Harga dan 5 Digit Harga

Yang dimaksud dengan 4 digit harga adalah jika angka dibelakang koma atau titik itu sejumlah 4, misal : 1.2930

Sedangkan ang dimaksud 5 digit harga adalah jika angka dibelakang koma atau titik itu sejumlah 5, misal : 1.29304

Apabila harga sebelumnya hanya mempunyai 2 digit seperti pasangan mata uang USD/JPY, yaitu 83.55 maka akan menjadi 3 digit yaitu 33.557

4 digit harga merupakan sistem lama dimaka kurang presisi jika digunakan saat ini. Sedangkan 5 digit harga merupakan sistem baru yang mengakomodasi nilai harga di pasar yang semakin besar sehingga dapat lebih presisi.

Sebenarnya untuk transaksi baik 4 digit harga dan 5 digit harga adalah sama saja. Tidak ada perbedaan keuntungan ataupun modal pada kedua harga tersebut. Perbedaan antara 4 digit dan 5 digit harga hanya terletak pada pembacaan harganya saja dimana 5 digit harga angka terakhirnya merupakan angka dibelakang koma atau dapat diabaikan saja.

Penerapan 5 Digit Harga pada Transaksi Forex

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline