Lihat ke Halaman Asli

Okky Dinova

TERVERIFIKASI

just your normal "weird" guy

[Review] Rogue One : A Star Wars Story

Diperbarui: 14 Desember 2016   20:27

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

sumber : comingsoon



Prolog

  Setelah tahun lalu sukses dengan The Force Awaken, seharusnya tahun ini kita dapat melihat kelanjutan dari Ep VII. tapi...................

  Untuk tahun ini tidak ada Ep VIII, penggantinya muncul dalam bentuk Spin-Off yang memakai setting sebelum trilogi original (Ep IV s/d VI ). Ep III sendiri berakhir dengan berdirinya Empire dan kehancuran para Jedi.

  Jadi buang jauh2 pengetahuan kalian tentang para Jedi, Force, dlll karena dalam film ini semua hal tersebut sudah dianggap PUNAH.

Early Promotion In Indonesia

  Untuk yang sering berbelanja (entah belanja harian/mingguan/bulanan) di sebuah minimarket (merek tidak saya sebutkan biar kalian bingung) terdekat dari rumah anda mungkin sudah bisa melihat promosi awal yang dilakukan. Minimarket tersebut mengeluarkan produk medali yang bisa kalian koleksi dan jika 'beruntung' bisa mendapatkan medali langka yang bisa ditukar dengan voucher belanja atau dijual ke orang lain (baca : kolektor) dengan harga yang cukup tinggi.

  Bagaimana dengan saya sendiri ??? too bad keadaan dompet saya tahun ini tidak mendukung untuk memulai hobi ini, tapi setidaknya saya membeli satu medali ini.

  Dan medali yang saya dapat adalah.............

  jika kalian mengira saya mendapat medali langka, maka kalian berada di kisah yang salah.

  Tapi setidaknya saya dapat Vader XD.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline