Lihat ke Halaman Asli

wydi esti

perempuan

Dzikir dan Asa

Diperbarui: 15 Februari 2022   21:42

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Dzikir Dan Asa

Oleh Wydiesti

Hembusan nafas memburu

Langkah kaki menyatu

Bersama jalan berliku

Menanti tepi tiada pasti

Tetesan bening jadi saksi

Memgalir tiada henti

Kala batu dosa melempar hati

Titik luka membiru

Obat dzikir mengalun sendu

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline