Lihat ke Halaman Asli

muhammad nurul

Penulis Baru

[Qur'an dan Hadits] Adab Bertetangga

Diperbarui: 9 Februari 2024   11:08

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri diolah via canva

"Sembahlah Allah dan janganlah kamu mempersekutukan-Nya dengan sesuatu apa pun. Berbuat baiklah kepada kedua orang tua, karib kerabat, anak-anak yatim, orang-orang miskin, tetangga dekat dan tetangga jauh, teman sejawat, ibnu sabil, serta hamba sahaya yang kamu miliki. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang yang sombong lagi sangat membanggakan diri. (Qs. An-Nisa : 36) ".

Bermuamalah yang baik kepada tetangga adalah kewajiban kita sebagai seorang muslim. Seperti dijelaskan pada ayat di atas bahwa kita diwajibkan untuk berbuat baik kepada mereka.

Bahkan Nabi menyampaikan kepada kita bahwa siapa yang beriman dengan hari akhir maka janganlah ia menyakiti tetangga. Bahkan seorang isti mukminin yang diberi makanan oleh tetangganya dilarang untuk meremekan makanan tersebut meski makanan tersebut tidak pas dilidahnya. 

Saling mernghargai antar tetangga akan membangun ukhuah diantara muslim. Semoga Allah menjaga kita selalu dalam kebaikan. Aamiin.

Ditulis di Pasaman Barat oleh Muhammad Nurul, 7 Februari 2024

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline