Lihat ke Halaman Asli

Ina Tanaya

TERVERIFIKASI

Ex Banker

Cinta vs Tugas Orang Tua

Diperbarui: 22 Agustus 2017   13:22

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

kalam-cinta-linda.blogspot.com

Anakmu Bukanlah Milikmu - By Kahlil Gibran

Anak adalah kehidupan,

Mereka sekedar lahir melaluimu tetapi bukan berasal Darimu.

Walaupun bersamamu tetapi bukan milikmu,

Curahkan kasih sayang tetapi bukan memaksakan Pikiranmu

karena mereka Dikaruniai pikiranya sendiri

Berikan rumah untuk raganya, tetapi tidak jiwanya,

Karena jiwanya milik masa mendatang

Yang tak bisa kau datangi

Bahkan dalam mimpi sekalipun

Puisi di atas sangat indah, tapi tak seindah saat para ibu melepaskan anaknya baik itu belajar maupun untuk menikah.   Setelah beberapa tinggal di luar kota/negeri, anak itu sudah memiliki nilai tersendiri.   Cucuran airmata ibu  yang  merasa sedih, menangis berkepanjangan karena merasa dirinya sudah tidak bernilai lagi .  Menurut ibu-ibu itu , anaknya sudah tidak menurut lagi kepada nasehat/permintaan orangtua.  Dianggapnya anaknya menjadi anak pembangkang.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline