Lihat ke Halaman Asli

Wulan Prahesti

Berkarier di ranah domestik

Dear Body: You Never Go Wrong

Diperbarui: 24 Juli 2022   13:57

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Koleksi Pribadi

Bismillah , kutujukan  tulisan ini untuk semua wanita yang pernah mendapat rundungan .

Setiap orang punya peran yang berbeda untuk sekitarnya , tergantung pada keputusan mau mengambil peran pada energi yang positif atau energi yang negatif.

Wanita dengan 9 perasaan Banding 1 logika nya, sangat rentan dan mudah sekali 'terluka' oleh sesuatu hal yang konon disepelekan dengan kata 'Cuma' , let we say , Cuma bercanda , Cuma gitu doang marah and etc . Padahal dibalik kata bercanda , ada banyak kepingan semangat yang runtuh dan self acceptance yang pondasinya sudah  dibangun dengan  kokoh hancur begitu saja karena perundungan atau biasa disebut shamming. Jangan salah , shamming bukan terkait body aja ada beberapa shamming yang begitu diwajarkan untuk diucapkan , yaitu :

PHYSICAL SHAMMING 

Ini adalah jenis shamming yang paling umum , hampir banyak didengar ditengah kita . Bukan soal size fisik saja , berkomentar negatif terhadap area yang bukan milikmu adalah penistaan kejahatan kasta tertinggi . Contohnya seperti :

 " sekarang gendutan yaaa "

" Kok udah olahraga malah makin melar badannya "

" Naikin BB nya dikit lagi dong , kalo kurusan jadi keliatan tua "

" aduh jerawatnya ,udah kayak mau panen , banyak banget "

Terdengar lucu gak ? Kalo iya,  fix kamu satu dari milyaran pelaku perundungan .

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline