Lihat ke Halaman Asli

wulan kusuma wardhani

menulis adalah mengungkap sebuah fakta

Senja di Bawah Embun

Diperbarui: 24 Januari 2018   12:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

www.worldenvirotechs.com

siang itu begitu indah terlihatnya...

di bawah embun yang begitu gelap ku baringkan jiwa ini

ku pejamkan mata, menangkan jiwa yang rapuh

begitu dingin udara ini hingga merasuk ketulang..

lepaskan memang seharuskan di lepaskan,

terbangkan memang seharusnya terbangkan 

lepaskan jiwa-jika yang tidak dapat menerbangkanmu..

sadari mungkin memang kini saatnya harus beranjang pergi 

bukan disini.. bukan dsini

namun disana.. disana yang menyatukan tulang-tulang yang telah berhampuran

terbanglah selagi jam belum berdetak

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline