Dosen Pembimbing : Wiwin Juliyanti S.E., S.Pd., M.Ak
Lokasi Observasi : Plaza Lawu Jl. Pahlawan No.47 Lantai 3, Kartoharjo, Kec. Kartoharjo, Kota Madiun, Jawa Timur 63121
Waktu Observasi : 24 Juni- 30 Juni 2024
Tim Observer : 1. Nurani Adinda Putri
2. Putri Novianti Ramadhani
3. Syela Seputri Hardindawati
LATAR BELAKANG
Pengelolaan antrian tiket di bioskop sering kali menimbulkan masalah bagi pelanggan, seperti antrian yang panjang dan waktu yang terbuang terutama saat liburan hari besar dan juga weekend. Oleh karena itu, efisiensi waktu pelayanan tiket di bioskop menjadi topik yang menarik untuk amati. Analisis ini bertujuan untuk mengetahui model antrian yang digunakan dan cara pemesanan tiket secara online yang efektif.
TUJUAN