Lihat ke Halaman Asli

Wiwin Zein

TERVERIFIKASI

Wisdom Lover

Aku Lukisanmu

Diperbarui: 4 Februari 2023   19:42

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Stiker Avatar WhatApp (dokumentasi pribadi)

Suatu waktu kau mengatakan
Akan kau lukis diriku
Di kanvas digital
Dengan imajinasi yang "binal"

Ku tak bisa mengatakan tidak
Ku hanya menurut saja
Kuanggukkan kepala
Sambil kukatakan terserah saja

Aku terpana, terkesima
Tatkala kulihat diriku jadi lukisanmu
Terlihat sedikit ambigu dan lugu, tapi lucu
Ku sedikit tersipu malu

Kau seperti sangat senang dan riang
Dengan karya lukisanmu itu
Kemudian kukatakan, “Tunggu pembalasanku”
Kau malah seperti menunggu “ancaman”ku

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline