Lihat ke Halaman Asli

Winda Sasmito

Penikmat sastra

Catatan Kecil (Pagi, Aku dan Kamu)

Diperbarui: 22 September 2021   06:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Perihal pagi yang selalu menjawab awal, mengharu biru

Bersenandung harap tentang mimpi yang kerap baradu

Tapi jelas jalan harus selalu ditempuh

Dengan membuka selebar-lebarnya pintu citamu

Lalu tanya menghampiri diri

Masihkah aku yang menyendiri, terdiam?

Sudut tembok itu bukan untuk sandaran, Kawan

Karena dibalik tirai yang tak pernah kau singkap cahaya itu tak akan pernah terlihat

Lalu kamu mengajakku bercerita

Tentang semua benda yang terlihat selalu pada tempatnya

Pada porsi yang nyatanya itu yang terbaik

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline