Setelah kita membuat repository dan user pada posting sebelumnya. Setiap user harus melakukan checkout untuk mengunduh semua file yang ada di server. Proses checkout ini hanya dilakukan sekali di awal dilakukan oleh user.
LANGKAH-LANGKAH
Jika user ingin mendapatkan file dari repositorymaka user harus melakukan checkout terlebih dahulu dengan cara klik kanan pada folder userpilih SVNserver
Url repository adalah tempat repository dan checkout repository adalah tempat untuk menyimpan file dari repository. Pada URL of Repository copy URL yang ada pada awal visualSVN server kmudian klik ok
Masuk sebagai user yang telah dibuat sebelumnya
Checkout selesai
Note: checkout dilakukan hanya sekali saat buat user
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H