Rembulan Menanti Malam
Tung Widut
Pasi terlihat rembulan
Seperti hati yang menelan kepahitan
Karena rindu terhalang
Detak jam melambat
Tak sejalan
Detak jantung yang makin cepat
Berburu rasa ingin bertemu
Ruang alam hampa
Tanpa angin bertiup menghibur
Lemas
Lama menunggu dalam kegalauan
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI