Lihat ke Halaman Asli

Pembiasaan Tadarus Al Qur'an

Diperbarui: 14 Januari 2023   09:46

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Murid dan guru SMPN 164 bertadarus. (Foto: Widadi)

Selasa pagi jam digital di lorong pintu masuk sekolah menunjuk pada angka 06.20 WIB. Anak-anak Rohis (Rohani Islam) bergotong-royong menggelar karpet di halaman sekolah. Mereka mengatur dan menyiapkan segala hal terkait pelaksanaan tadarus Al Qur'an yang sebentar lagi akan dilaksanakan. Beberapa pengurus OSIS membantu, para guru mendampingi dan mengarahkan.

"Di sini nanti tempat untuk para guru." Kata Risky.

"Untuk anak-anak yang memimpin pembacaan tadarus di mana Ris?" Tanya Abdan.

"Mereka kita tempatkan di panggung agar terlihat oleh semua murid."

"Rohis di mana tempatnya?"

"Rohis mah mobile, berpencar, jangan bergerombol."

"Kursi-kursi itu untuk siapa?"

"Untuk bapak/ibu guru yang sudah sepuh biar nyaman duduknya."

"Wah bagus juga tuh Ris."

"Iya, semoga lancar kegiatan kita hari ini."

"Aamiin."

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline