Lihat ke Halaman Asli

Wening Yuniasri

TERVERIFIKASI

Pelajar kehidupan - Nominator Best in Fiction Kompasiana Awards 2024

Seorang Lelaki, Bunga dan Kerikil Pekarangan

Diperbarui: 20 Juni 2024   11:30

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kerikil pekarangan. (Sumber gambar: Wening Yuniasri)

Kerikil di pekaranganmu

Sebuah perdu, aroma mengusir serangga

Kau tak perlu jua meletakkan pengusir manusia

Hal yang aku berucap syukur

 

Di mana bisa kuketuk?

Segala pintu terbuka

Sebagaimana maaf yang kuharap kau menerima

Seikat bunga, buat membujuk

 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline