Lihat ke Halaman Asli

Achmad Suwefi

TERVERIFIKASI

pekerja swasta penggemar Liverpool, Timnas dan Argentina

Morbid Angel, Death Metal dengan Album Laksana Alfabet

Diperbarui: 22 November 2021   16:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

(List Album Morbid Angel yang urutan abjad/sumber foto dilansir dari wikipedia.com)

Masa SMA menjadi masa yang menyenangkan, masa bergaul dengan teman (atau yang mulai pe-de-ka-te dengan lawan jenis) hingga urusan soal musik. Era 90-an saat penulis SMA menjadi momen kaya nya bermacam genre musik baik lokal maupun internasional. Walau keterbatasan sumber kecuali radio salah satunya SK, Prambors yang selalu update soal musik.

Musik aliran keras, cadas dengan musik menggelegar menjadi daya tarik tersendiri bagi penulis, salah satunya MORBID ANGEL dengan salah satu lagu God Emptiness yang asyik dan kerenlah. Membuat  MORBID ANGEL yang beranggotakan personel Trey Azagthoth (gitar), Tim Yeung (drum), Destructhor (gitar) dan David Vincent (bass, vokal) cukup digandrung pada masanya dan hingga kini.

(Grub Metal Morbid Angel/sumber foto dilansir dari metalhammer.it dan loudersound.com)

Baru ngeh kalau ternyata sejak ngeluarin album pertama mereka di 1983 yakni Altars of Madness hingga terakhir Kingdom di 2017 ternyata album mereka urutan abjad penamaannya, keren juga sekeren musiknya MORBID ANGEL.

Berikut list album, grup band yang pernah manggung di Jakarta 2014 silam tersebut selengkapnya :
1989 - Altars of Madness
1991 - Blessed are the Sick
1993 - Covenant
1995 - Domination
1998 - Entangled in Chaos
1998 - Formulas Fatal to the Flesh
2000 - Gateways to Annihilation
2003 - Heretic
2011 - Illud Divinum Insanus
2016 - Juvenilia
2017 - Kingdoms Disdained

Saat dirumah atau pun istirahat dipabrik menjadi kesempatan mendengarkan musik salah satunya MORBID ANGEL untuk menaikkan imun dan juga semangat ditengah rutinitas kerja. Shalawat pada Rosulullah membuat imanitas kita terjaga, mendengarkan musik Cadas macam Morbid Angel membuat Imun tetap berstamina.

#MorbidAngel

(sumber foto : Wikipedia.com, metalhammer.it and loudersound.com)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline