Lihat ke Halaman Asli

Waa

Penulis

Akhir Pekan Sahabat Pangolangan 1

Diperbarui: 21 Desember 2024   22:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Foto Kegiatan Rutinan PR Fatayat NU Pangolangan I. Sumber: Sahabat Mar'atus Sholihah

Bangkalan- Akhir pekan merupakan waktu yang sangat dinanti. Biasanya kebanyakan orang menggunakannya dengan berlibur atau bahkan hanya sekadar rebahan.

Berbeda dengan sahabat-sahabat Pimpinan Ranting Fatayat NU Pangolangan I. Mereka mengisi akhir pekan dengan kegiatan rutinan mingguan. 

Foto Kegiatan Rutinan PR Fatayat NU Pangolangan I. Sumber: Sahabat Mar'atus Sholihah

Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Sahabat Maya, selaku ketua PAC Fatayat NU Kecamatan Burneh.

Pembacaan Ratib serta yasin dan tahlil menjadi agenda rutin mengisi akhir pekan sahabat-sahabat Pimpinan Ranting Fatayat NU Pangolangan I.

Kali ini tepat pada hari Sabtu, 21 Desember 2024 kegiatan rutinan bertempat di Tolpok, Pangolangan, Burneh. Selanjutnya akan berpindah-pindah lokasi secara  bergantian antar anggota dari rumah ke rumah setiap minggunya.

Ditulis oleh : Waa

Sumber informasi : Sahabat Mar'atus Sholihah

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline