Lihat ke Halaman Asli

Antara Kerja Full Time dan Bisnis Rumahan

Diperbarui: 17 Juni 2015   23:47

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kerja paruh waktu saat ini sangat mudah untuk dilakukan apalagi untuk menjalankan bisnis rumahan. Jika pekerjaan yang dijalankan sekarang ini kurang menyenangkan dan kurang menguntungkan dapat beralih pada buka usaha rumahan paruh waktu karena dengan modal rendah dan kecanggihan teknologi mempermudah usaha seperti ini. Bisnis rumahan mewakili 63% seluruh usaha kecil dan 35% dijalankan paruh waktu.

Apabila mempunyai ide usaha rumahan dapat dijalankan terlebih dahulu sebagai kerja part time kemudian sebagai kerja yang full time. Ada beberapa alasan untuk strategi bisnis paruh waktu seperti di bawah ini :

  1. Apabila gagal dalam menjalankan bisnis rumahan paruh waktu dapat kembali bekerja ke full time.
  2. Bisnis paruh waktu yang dijalankan baik dalam keuangan waktu.
  3. Menetapkan pengeluaran saat akan beralih pada bisnis rumahan paruh waktu.
  4. Pekerjaan full time akan memberikan penghasilan yang lebih teratur.
  5. Pekerjaan full time tidak dapat sekaligus untuk bisnis rumahan paruh waktu yang sedang dijalankan.
  6. Dengan tetap melanjutkan pekerjaan full time masih dapat asuransi kesehatan.

Melakukan dua pekerjaan sekaligus dapat merepotkan dan kuwalahan sehingga salah satu bisnis dapat terabaikan salah satunya atau bahkan dua-duanya. Maka dari itu harus memilih salah satu antara kerja rumahan atau kerja full time. Kesuksesan bisnis rumahan dengan sistem kerja paruh waktu dibutuhkan pada kerja keras, ketekunan, dan pengorbanan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline