Lihat ke Halaman Asli

Hikmatiyar Hidayat

Content Creator

5 Cara Tiktok Kamu FYP

Diperbarui: 6 Mei 2022   04:41

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

(via ponselio)

Sama seperti Instagram dan facebook, Tiktok merupakan salah satu sosial media terbesar yang ada di dunia. Saat ini tiktok menjadi salah satu sarana untuk berkreasi dan mengekspresikan diri, terlebih lagi karena masa pandemi banyak orang yang berdiam di rumah, rame deh jadimya Tiktok!
 
Di dalam aplikasi Tiktok, ada salah satu istilah yang biasanya digunakan yaitu FYP. "For You" Page atau FYP merupakan laman yang pertama kali muncul saat kamu membuka aplikasi TIktok. Laman ini berisikan konten dari pengguna lain yang direkomendasikan kepada kamu. Jika video kamu muncul dalam FYP, maka akan banyak interaksi yang akan kamu dapatkan.
 
Sekarang, gimana sih cara video kamu bisa tapil di FYP? Simak info berikut:


1. Ikuti Trends dan Challenges!

Setiap harinya trends dan challenges pasti berubah, Ketika tren atau challenge tersebut menjadi viral, kamu bisa mencoba versi dirimu sendiri dan menguploadnya pada akun TikTokmu. Dengan mengikuti tren serta tantangan kekinian, kamu bisa meningkatkan traffic sekaligus followers!

2. Pakai Audio Viral!

Cobalah pake audio yang sedang banyak digunakan oleh banyak orang. Coba juga buat konten yang lebih kreatif lagi dengan audio tersebut, don't be afraid to put your twist on it! Pastikan juga audionya nyambung sama konten kamu ya, hihi!

3. Interaksi dengan Orang Lain!

Cara selanjutmya yaitu dengan interaaksi dengan audience kamu, teman, bahkan orang yang tidak kita kenal. Interaksi ini nisa melalui komentar, following, bahkan di tiktok fitur bernama "stitch" dan juga "duet". Dengan menggunakan fitur "stitch" dan "duet" kamu bisa numpang tenar nih sama video orang lain, pastinya dimodifikasi lagi dengan dengan ide kreatif kamu!

4. Gunakan Hashtag!

Fitur Hashtag ini bisa membantu kamu untuk meraih cakupan audience yang lebih luas. Namun, pastikan juga nih untuk mencantumkan hashtag yang relevan dengan konten kamu!

5. Upload di Prime Time Tiktok!

Prime time ini gak semua orang tau lho! Dalam aplikasi ini terdapat prime time atau waktu "emas" untuk mengunggah sebuah video agar dapat meraih cakupan audience yang banyak. Berikut jam-jamnya:

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline