Lihat ke Halaman Asli

Tirta Ayu

Pelajar

Kenapa Fondasi Sangat Penting?

Diperbarui: 28 September 2023   14:52

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Bangunan yang kokoh harus memenuhi persyaratan, salah satu elemen struktur yang penting dalam persyaratan adalah pondasi. Pondasi adalah dasar dari suatu struktur bangunan, apabila pondasi tidak sempurna dan mengalami kerusakan maka bangunan yang ada di atasnya juga mengalami kerusakan.

Pondasi terbuat dari sekumpulan batu alam yang dibuat dengan bentuk dan ukuran tertentu. Pondasi juga membutuhkan bahan pengikat berupa campuran adukan beton, adukan ini berisi pasir, semen, kerikil, dengan menggunakan perbandingan yang sudah ditentukan.

Dari penjelasan diatas, dapat disimpulkan bahwa pondasi sangat penting. Karena pondasi merupakan salah satu bagian utama dalam menopang beban bangunan diatasnya, jadi ketahanan bangunan tergantung pada pondasi.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline