28 Februari 2022 BEM IAI TABAH menyelenggarakan Rapat Evaluasi yang merefleksikan kinerja selama satu bulan yang telah berlalu.
Dalam satu bulan yang telah berlalu tersebut ada beberapa kegiatan yang telah terlaksana.
Diantaranya yang sudah terlaksana yaitu Do'a Bersama dalam rangka memperingati Harlah NU, Kajian Rutin Sekilas Berita, Pelatihan Administrasi, dan Sosialisasi Program BEM, serta Penandatanganan Kerjasama dengan HALAQOH BEM PESANTREN.
Dalam rapat Evaluasi ini juga mempersiapkan Agenda terdekat. Diantaranya ada pembuatan video profil BEM, pengkodifikasian data prestasi mahasiswa, Kajian rutin sekilas berita, Baksos dan pembuatan seragam untuk Pengurus.
Penulis: Ardi Julianto | Gambar: Intan Pratiwi
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H