[caption id="" align="aligncenter" width="493" caption="tower crane"][/caption] Sebelumnya untuk yang belum tahu tower crane itu apa, tower crane adalah perlatan untuk mengangkat barang atau objek yang sangat berat bisa seberat 1000kg atau lebih. Untuk menjadi operator tower crane ternyata tidak mudah kita memerlukan keterampilan khusus untuk memanufer hanya dengan pedal dan tuas. Para operator tower crane biasanya bekerja long shift di kontruksi disana mereka biasanya bertugas untuk memindahkan baja, tiang-tiang atau batu-batu besar. [caption id="" align="aligncenter" width="362" caption="operator tower crane"]
[/caption]
Job Requirements
Para calon operator crane mereka harus menyelesaikan training untuk pengalaman mereka yang belum pernah bekerja sebagai operator crane sebelumnya. sertifikasi yang ditawarkan oleh perusahaan yang menyediakan jasa tower crane adalah The National Commission for the Certification of Crane Operators (NCCCO). Lisensi ini sangat dibutuhkan karena beberapa perusahaan menjadikan patokan untuk menerima karyawan. Untuk NCCCO sebelumnya para kandidat harus menyelesaikan beberapa tahapan, berikut adalah beberapa tahapan yang diperlukan untuk menjadi operator crane profesional: 1. Menyelesaikan Heavy Equipment Program Untuk menjadi ahli di bidang ini pertama yang harus dilakukan adalah menyempurnakan dengan mengikuti tahapan ini, sedikit sulit karena kandidat diharuskan mengerti teknikal dan praktikal dari tower crane itu sendiri seperti mesin, mengerti blue print teori penggunaaanya, kontruksi dari tower crane, construction safety management, powertrain and systemnya. 2. Mengikuti test NCCCO Di test ini para kandidat perlu untuk menjawab beberapa pertanyaan secara teori semua hal yang berhubungan dengan crane pertanyaan yang diberikan sekitar 55 pilihan ganda, di sediakan 60menit atau satu jam unutk menyelesaikan semua pertanyaan.
3. Cara mendapatkan lisence Beberapa perusahaan swasta menyediakan penawaran ini tetapi khusus untuk diindonesia mungkin masih sangat minim perusahaan yang menyediakanya, beberapa diantaranyaokdogi.com, JPL crane indonesia, dan Hoist Supplier DPP. sumber agricoputra
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H