Lihat ke Halaman Asli

vina vitalokatrip

Mahasiswi Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang

Kolaborasi KKN MIT Moderasi Beragama Posko 86: Bersih-bersih Mushola untuk Mempererat Kerja Sama dan Kepedulian

Diperbarui: 14 Agustus 2024   21:59

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ibu-ibu Dukuh Glagah adakan kegiatan bersih-bersih mushola bersama anggota KKN MIT Moderasi Beragama Posko 86 pada Minggu (11/08/2024). Kegiatan ini dilakukan pada pukul 7 pagi di mushola Dukuh Glagah.

Bersih-bersih dilakukan dari menyapu, mengepel, hingga menyikat lantai kamar mandi. Kemudian dilanjutkan dengan mencuci karpet mushola yang dilakukan di River Tubing Pandansari.

Kegiatan ini dilakukan guna mempererat hubungan satu sama lain antara ibu-ibu di Dukuh Glagah dan anggota KKN Posko 86 serta meningkatkan rasa gotong royong di dalamnya.

Kegiatan ini berlangsung sekitar 2 jam lebih. Tak hanya mencuci karpet mushola saja, ibu-ibu Dukuh Glagah dan anggota KKN Posko 86 juga bermain air di River Tubing Pandansari tersebut.

Reporter : Vina Vitaloka

Editor : Milladyah

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline