Lihat ke Halaman Asli

Via Mardiana

Freelance Writer

Negeri dalam Sebuah Botol

Diperbarui: 19 April 2018   17:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

ilustasi: Makassar Terkini - TERKINI.id

"Piere, tangkap bolanya!" kata Yas.

"Baiklah aku akan menangkapnya," kata Piere.

Bola pun terbang dan Piere mengejarnya dengan sangat cepat. Sebuah mesin berbentuk telapak kaki membuat Piere dengan cepat dapat menangkap bolanya meskipun bola ditendang jauh ke atas. Piere bisa terbang.

Selamat datang ditahun 3018. Tahun di mana tiada lagi ditemukan hamparan padi yang luas ataupun ikan yang berenang di lautan. Tahun di mana manusia tidak lagi membutuhkan kaki untuk berjalan melakukan aktivitasnya. Sebab, teknologi sudah sangat canggih untuk menyokong kehidupan manusia ditahun tersebut.

Ditahun tersebut, dunia tidak lagi membutuhkan sawah untuk menanam padi maupun laut untuk memancing ikan. Sebab, makanan mereka hanyalah sebuah kapsul-kapsul yang dibuat dengan rentang waktu tertentu. 

Mereka yang memiliki banyak uang, tentu akan membeli kapsul yang dapat menahan lapar sampai 1 tahun. Sedangkan, mereka yang tidak memiliki banyak uang akan membeli kapsul seadanya setelah itu mereka akan menahan lapar.

"Aku lelah," kata Yas.

"Baiklah, kita akan main lagi kan besok?" tanya Piere.

"Tidak, Piere."

"Kenapa?"

"Besok aku akan pergi ke Amaya."

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline