Lihat ke Halaman Asli

Bulan Merindu

Diperbarui: 3 Agustus 2016   09:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Tadi malam
Di pintu hatimu
Ku selipkan sepucuk surat

Sepucuk surat merah jambu

Dalam lembar putih sehelai hati yang ku punya
Jiwapun berkisah

Menyusur cinta
Jejak legenda demi legenda

Berabad usia

Cinta membingkai hidup sepasang manusia

Dari masa ke masa

Cerita cinta
Mark Antony dan Cleopatra
Hingga Sampek Engtai serta Dayang Sumbi

Cinderella, Layla Majnun,
Romeo Yuliet, Paolo dan Francesca
Berjuang, mereguk manis pahit anggur asmara

Air mata bahkan nyawa
Taruhannya

Cinta
Mengundang air mata

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline