Tidak selamanya perasaan itu salah dan tidak selamanya logika itu benar
Tergantung apa pilihan kita, seperti kita dihadapkan dua jalan
Terkadang situasi juga menuntut kita untuk memilih satu diantara dua yang ada
Seperti itulah hidup, terkadang adakalanya kita harus memilih jalan mana yang dianggap benar
Selama itu benar, maka lakukanlah ... tidak ada yang salah jika keyakinan kita kuat
Life is choice
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H