Lihat ke Halaman Asli

Vanya Salwa

mahasiswa

Peran Parenting dalam Pencegahan Penggunaan Narkoba

Diperbarui: 17 Juli 2024   23:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Sebagai Ketua Ibu-Ibu PKK, saya merasa sangat khawatir dengan semakin meluasnya peredaran narkoba yang mengancam generasi muda kita. Penyuluhan penjabaran materi tentang bahaya narkoba yang dilakukan oleh kakak kakak KKN R26 Candiwatu Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya sangatlah bermanfaat. Namun, saya juga ingin menegaskan bahwa peran keluarga, terutama ibu-ibu, sangat vital dalam mencegah penyalahgunaan narkoba. Pendidikan dan pengawasan di rumah harus diperkuat. Kita harus memberikan pemahaman yang mendalam kepada anak-anak kita tentang bahaya narkoba sejak dini dan selalu berkomunikasi dengan mereka. Selain itu, saya mengajak seluruh anggota PKK untuk aktif dalam berbagai kegiatan pencegahan dan sosialisasi, baik di tingkat desa maupun kecamatan. Dengan bekerja sama, kita bisa menciptakan lingkungan yang lebih aman dan sehat bagi anak-anak kita. Mari kita terus berjuang melawan narkoba demi masa depan yang lebih baik bagi generasi mendatang.

(Opini Ketua Ibu" PKK)

menurut audience dengan adanya penyuluhan yang di paparkan oleh adik adik kkn untag di desa candiwatu mengenai penanganan dan dampak buruk tentang narkoba mereka sebagai orang tua semakin paham bagaimana cara untuk menjauhkan anak ataupun orang terdekatnya dari jahatnya narkotika

dengan adanya kesadaran dan perhatian dari orang tua atau orang sekitar dapat mencegah terjadinya penyalahgunaan narkotika yang dapat berdampak buruk bagi para pengguna




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline